Minggu, 22 Januari 2012

istilah-istilah dalam internet " U,V "


       Upload
                Proses mentransfer informasi dari sebuah komputer ke komputer lain/server melalui Internet.
       URL (Uniform Resource Locator)
                Sebuah alamat yang menunjukkan rute ke file pada Web atau pada fasilitas Internet yang lain. URL diketikkan pada browser untuk mengakses suatu situs Web.
       UUCP (UNIX-to-UNIX Copy)
                Merupakan mekanisme yang lebih tua yang digunakan untuk mentransfer file e-mail, serta electronic news di antara mesin-mesin UNIX. Mesin-mesin UUCP terhubung satu dengan yang lain melalui kabel telepon dengan menggunakan modem, UUCP juga dapat mentransfer melewati network TCP/IP.
       Unified Driver Architecture (UDA)
                UDA memastikan kompatibilitas menyeluruh dengan driver software. UDA memudahkan upgrade ke produk Nvidia terbaru karena semua produk buatan Nvidia bisa bekerja dengan software driver yang sama.
       UNIXS
                istem operasi yang digunakan baik pada PC maupun Mainframe. Banyak komputer dan server yang terhubung dengan Internet menggunakan UNIX.
N  Virus : adalah program tersembunyi yang dapat ‘menebeng’ atau ‘membonceng’ pada program lain yang terdapat pada internet, atau pada surat elektronik, yang sangat merugikan user dan admin, dimana program tersebut dapat merusak program lain yang dimiliki oleh user di komputernya, dan juga dapat merusak program interaksi yang terdapat pada situs web yang sedang di maintain oleh admin.
VisualBasic : bahasa komputer yang digunakan untuk membuat program interaktif di dalam sebuah webpage. Dikembangkan oleh perusahaan Microsoft Corp.